Cara Upgrade Samsung Galaxy S3 dengan Firmware Terbaru dan Android 4.1 Jelly Bean
Advertisements
Jika Anda punya Samsung Galaxy S III GT I9300 dan Firmware
Cyanogen mod 9, maka kabar baik untuk Anda adalah Anda sekarang dapat
menginstall versi beta terbaru dari Android 4.1 Jelly Bean.Harap dicatat, bahwa rilis Jellybean rilis ini bukan merupakan rilis resmi dari Samsung ataupun Google untuk Galaxy S3 dan kita tidak punya estimasi waktu kapan JellyBean untuk Galaxy S3 dirilis secara resmi. Pastikan kondisi perangkat Anda dalam kondisi Root dan ingat dengan kondisi root, Garansi handset Anda batal. Sebaiknya instal dulu custom recovery image pada handset Anda
Disclaimer: MayakaTech tidak bertanggung jawab jika handset yang telah diupgrade mengalami kerusakan.Ada beberapa fitur yang tidak dapat berfungsi dengan baik dan ada beberapa bug pada firmware ini seperti dibawah ini :
Fitur yang bisa berfungsi
- ADB
- Touchscreen
- Hardware Acceleration
- Notification LED
- Cellular Rado (But No Audio so no Calls)
- Physical Buttons
- SMS
- Accelerometer
- Charging
- Dan banyak lagi lainnya
- Wi-Fi/Bluetooth/NFC
- Audio
- Camera
- MTP
- Storage
- Dan mungkin masih banyak lagi lainnya
- SMS – Gunakan “SMS Backup & Restore appâ€,
- Contacts – Sync dengan aplikasi Gmail,
- Call Log -Call Log and Restore,
- Gambar, Lagu, Video, File – Salin ke internal / eksternal SD Card,
- APN dan MMS Settings – Tulis langsung dari path “Applications > Settings > Wireless and Network > Mobile Networks > Access Point Namesâ€
Jika Anda telah melakukan proses di atas, saatnya kita mulai menerapkan update pada Handset Anda.
Prosedur untuk Menginstall Android 4.1 Jelly Bean pada Samsung Galaxy S III
- Download Android 4.1 Jellybean Update Package kemudian taruh di komputer Anda. Setelah download, hubungkan Samsung Galaxy S3 Anda dan komputer dengan kabel USB, kemudian simpat file ZIP yang telah didownload tadi ke Internal memory handset Anda. Pastikan untuk tidak menyimpan file tidak terlalu jauh ke dalam perangkat untuk memudahkan deteksi.
- Masuk ke Recovery Mode pada Samsung galaxy S III dengan cara menekan tombol Volume Up dan tombol center, kemudian tahan dan tekan tombol Power sampai boot up terjadi. Jika perangkat kembali masuk ke mode normal, ulangi lagi cara yang diatas.
- Pada Recovery Mode, pilih Wipe data/factory reset dan juga Anda perlu memilih Wipe Cache partition dan kemudian reboot perangkat Anda sehingga semua data cache akan dihapus.
- Sekarang, dalam recovery mode, pilih “install zip from sd card†> “choose zip from sd card†dan kemudian pilih file ZIP firmware Android 4.1 Jelly Bean yang telah anda download tadi. Kemudian pilih “Yes” dengan menekan tombol Volume atas dan tombol Menu. Setelah file firmware dipilih, proses akan terjadi untuk memulai patch dan memakan waktu sekitar 4-5 menit.
- Setelah proses ini berhasil diterapkan, Anda akan kembali pada mode recovery. Pilih “Go Back†dan “reboot system nowâ€Â untuk reboot handset Anda.
- Sekarang Anda telah berhasil menerapkan Android 4.1 Jelly Bean pada perangkat Anda.
Source XDA-Developer
Tidak ada komentar:
Posting Komentar